SIMPANAN BERJANGKA

( DEPOSITO MUDHARABAH )

KETENTUAN

  • Sudah menjadi anggota Koperasi (pelunasan Simpanan Pokok dan Wajib);
  • Membayar Simpanan Wajib secara rutin sesuai ketentuan yang berlaku;
  • Akad yang digunakan adalah Simpanan Mudharabah; Suatu akad penyerahan modal dari pemilik modal (shahibul maal) yakni pemilik modal tidak terlibat dalam manajemen usaha dengan keuntungan bagi berdasarkan nisbah yang disepakati bersama (bagi hasil setara 8% pertahun).
  • Simpanan Berjangka yang dicarikan oleh anggota sebelum jatuh tempo tidak diperkenankan
  • Tidak dikenakan biiaya administrasi bulanan.